Teuku Wisnu Larang Shireen Syuting Kejar Tayang

KapanlagiCom 2015-06-01

Views 1

Berbadan dua bagi Shireen Sungkar mau tidak mau membuat diirnya membatasi diri di dunia hiburan. Diakui Shireen jika sang suami Teuku Wisnu memang melarang dirinya menjalani syuting sinetron kejar tayang dimana hal itu lantaran Wisnu sadar betul akan kondisi Shireen yang tengah berbadan dua. Seperti apa kisahnya? Simak, di sini!

Share This Video


Download

  
Report form