Sophia Mueller Dibayar Mahal Jadi Sutradara Video Klip

KapanlagiCom 2015-06-07

Views 3

Duduk di bangku sutradara video klip Sophia Mueller tidak main asal terima begitu saja. Dengan nada bercanda diakui kekasih Ariel NOAH ini lantaran bayaran yang cukup menjanjikan menjadi sutradara video klip. Seperti apa kisahnya? Yuk, simak di sini!

Share This Video


Download

  
Report form