Sebagai seorang aktris, Nirina Zubir tentu di tuntut untuk professional dalam menjalani setiap perannya di sebuah film. Seperti di film terbarunya nanti, Nirina di tuntut untuk bisa bela diri. Lantas, benarkah saat ini Nirina sedang mendalami ilmu bela diri yang baru untuk dirinya? simak selengkapnya hanya di KapanLagi!