Alika Habiskan Waktu Berjam-jam Main Video Game

KapanlagiCom 2015-06-07

Views 1

Di tengah kesibukannya yang padat, Alika Eks Personel girl band Princess selalu meluangkan waktu untuk sekedar mengeksplore hobby barunya. Siapa sangka, di balik sosoknya yang begitu feminim, Alika ternyata gemar bermain game Tekken. Lantas, benarkah Alika sering menghabiskan waktu berjam-jam jika sudah bermain game tersebut? simak selengkapnya hanya di KapanLagi!

Share This Video


Download

  
Report form