Ibu Salah Satu Tersangka, Minta Maaf Pada Farah Quinn

KapanlagiCom 2015-06-08

Views 1

Meski para pelaku pencurian rumah Farah Quinn sudah berhasil di bekuk pihak Kepolisian, namun Farah mengaku tidak puas. Ini diakui dirinya lantaran masih banyak barang-barang berharga Farah yang tidak jelas keberadaannya yang diambil para perampok di rumahnya dikawasan Mampang, Jakarta Selatan. Seperti apa kisahnya? Yuk, simak di sini!

Share This Video


Download

  
Report form