Dhani Ingin Garap Film Musikal Untuk Anak-Anaknya

KapanlagiCom 2015-06-08

Views 4

Memiliki ayah seorang musisi hebat seperti Ahmad Dhani tentu menjadi kebanggan tersendiri bagi Al Ghazali. Selain Al yang kini sudah terlibat di film RUNAWAY, kabarnya sang ayah Ahmad Dhani akan membuat Film musik dimana akan melibatkan anak-anaknya. Seperti apa? Simak, di sini!

Share This Video


Download

  
Report form