Cinta Kilat Aida Saskia-Mahendra Berujung di Pelaminan

KapanlagiCom 2015-06-11

Views 1

Menikah tentu bukan perkara mudah. Butuh keyakinan dan pemikiran yang matang untuk memutuskan melangkah ke jenjang pernikahan. Namun Aida Saskia dan Mahendra tak butuh waktu lama untuk naik pelaminan. Hanya dalam hitungan bulan, keduanya berani mengambil keputusan untuk menikah. Lantas, mengapa pernikahan mereka terkesan terburu-buru? Simak selengkapnya hanya di KapanLagi!

Share This Video


Download

  
Report form