Main Film Horor, Donita Hampir Kesurupan

KapanlagiCom 2015-06-12

Views 6

Donita sudah beberapa kali membintangi film bergenre horor. Namun baru pertama kali ia hampir kesurupan saat syuting film horor bertajuk MENGEJAR SETAN. Melihat Donita yang hampir kesurupan membuat kekasihnya, Adi Nugroho, panik. Lantas, benarkah Donita sering melihat penampakan selama syuting film MENGEJAR SETAN berlangsung? Yuk, intip beritanya di sini!

Share This Video


Download

  
Report form