Dipolisikan Istri Pertama, Suami Vita KDI Siap Bela Diri

KapanlagiCom 2015-06-13

Views 17

Suami Vita KDI, Supian Hadi, dilaporkan oleh istri pertamanya, Iswanti, ke Polda Metro Jaya lantaran menikah tanpa izin dengan pedangdut bernama lengkap Novita Anggraeni itu. Mendengar hal tersebut, Supian Hadi mengaku siap hadapi proses hukum. Ia pun ingin membela diri di ranah hukum atas tuduhan istri pertamanya itu. Lantas, benarkah sudah ada pemanggilan dari pihak penyidik terhadap Supian Hadi terkait proses hukum itu? Yuk, simak beritanya di sini!

Share This Video


Download

  
Report form