Fatin Terpaksa Makan Kencur Demi Suara Bagus

KapanlagiCom 2015-06-14

Views 11

Fatin Shidqia Lubis rupanya sempat mengalami sejumlah kendala selama menggarapan album perdananya, FOR YOU. Demi mempertahankan suaranya yang khas, Fatin pun terpaksa memakan kencur mentah-mentah setiap kali mau take vokal. Padahal Fatin selalu ingin muntah setiap kali menelan kencur. Yuk, simak beritanya di sini!

Share This Video


Download

  
Report form