Keluar Dari Princess, Rachel Banting Setir ke Dunia Akting

KapanlagiCom 2015-06-15

Views 1

Jika Alika memilih jalur musik setelah hengkang dari girl band Princess, maka Rachel yang sudah sudah keluar dari girl band tersebut justru melakukan hal yang berbeda. Rachel memilih terjun ke dunia seni peran, dimana gadis cantik ini sering terlihat wara-wiri di FTV. Seperti apa kisahnya? Simak di sini!

Share This Video


Download

  
Report form