Kuasa Hukum Optimis Olga Lolos dari Hukuman Penjara

KapanlagiCom 2015-06-16

Views 8

Meski kini status hukum Olga Syahputra sudah menjadi tersangka bukan bearti hukuman penjara akan dijalani komedian satu ini. Kabarnya pihak kuasa hukum Olga merasa optimis jika kliennya bisa terbebas dari kasus hukumnya tersebut. Benarkah demikian? Yuk, simak di sini!

Share This Video


Download

  
Report form