Nassar dan Muzdalidah belum mempersiapkan keperluan bayi secara keseluruhan kendati usia kandungan Muzdalifah sudah masuk bulan ketujuh. Namun keempat anak Muzdalifah sudah sering menghadiahi perlengkapan bayi untuk adik mereka. Lantas, bagaimana kekhawatiran Muzdalifah jelang lahiran? Yuk, simak beritanya di sini!