Main Film Bareng Atiqah dan Rio Bangun Chemistry Dari Nol

KapanlagiCom 2015-06-18

Views 5

Sebagai sepasang suami istri main film bareng seharusnya membangun chemistry yang baik bagi Atiqah Hasiholan dan Rio Dewanto. Namun tampaknya mereka harus kembali membangun dari nol chemistry keduanya, dimana setiap peran di film yang mereka mainkan akan berbeda chemistry nya. Seperti apa kisahnya? Simak, di sini!

Share This Video


Download

  
Report form