Pernikahan Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie akan spektakuler. Ini terlihat dari rencana foto prewedding mereka yang kabarnya akan digelar dari berbagai penjuru dunia. Seperti apa kisahnya? Bagaimana persiapan keduanya untuk momen spesial pernikahan mereka? Simak, di sini!