Keluarga Sudah Benar Ikhlas Akan Kepergian Olga Syahputra

KapanlagiCom 2015-06-18

Views 2

Keikhlasan keluarga untuk melepas kepergian Olga Syahputra, menjadi ketenangan saat komedian ternama itu menghembuskan nafas terakhirnya. Hal ini diungkap oleh adik kandungnya Billy Syahputra dan Mak Vera manager pribadi Olga, dimana almarhum begitu tenang saat meninggalkan orang-orang terkasihnya di Rumah Sakit Mount Elizabeth, Singapura. Seperti apa? Simak, di sini!

Share This Video


Download

  
Report form