Memiliki hubungan dekat dengan Raffi Ahmad sebagai sahabatnya, musisi Melly Goeslaw dan Anto Hoed tentu punya kado spesial untuk pasangan satu ini. Melly menciptakan sebuah lagu romantis bertajuk Kamulah Takdirku, dimana lagu tersebut menjadi perjalanan cinta Raffi hingga akhirnya menemukan Nagita Slavina sebagai pendaping hidupnya. Seperti apa? Simak, di sini!