Laudya Cynthia Bella: Chico Jericho Tak Tergantikan

KapanlagiCom 2015-06-26

Views 2

Kabar tentang berakhirnya hubungan cinta Laudya Cynthia Bella dan Chico Jericho memang belum dikatakan secara tegas oleh keduanya. Baik Bella dan Chico seakan kompak menutupi kandasnya kisah cinta mereka, dimana kini sudah jarang tampil berdua lagi. Ditemui dipeluncuran film terbaru Bella HAJI BACKPACKER, pesinetron cantik satu ini mengatakan jika sosok Chico tidak akan tergantikan di hatinya. Inikah pertanda jika masih ada cinta antara Bella dan Chico Jericho? Yuk, simak kisahnya di sini!

Share This Video


Download

  
Report form