Lantaran tak diperbolehkan untuk syuting sinetron Ramadan, Zaskia Adya Mecca memiliki banyak waktu luang di rumah. Waktu tersebut ia pergunakan untuk mengurus anak dan rumah tangganya. Lantas, benarkah Hanung Bramantyo harus kreatif mencarikan istrinya kegiatan yang seru agar tak terus menerus merasa bosan? Simak hanya di sini!