Terkait Petral, SBY: Sudirman Said Memfitnah Saya

BeritaSatu 2015-06-27

Views 2

Presiden ke-6 Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengaku difitnah Pemerintahan Joko Widodo. Dalam kasus pembubaran Petral, SBY mengklaim dirinya difitnah Menteri ESDM Kabinet Kerja Sudirman Said. SBY meminta klarifikasi pernyataan Sudirman yang menyebut pemberantasan mafia migas selalu berhenti di meja SBY.

Official Website: http://beritasatu.tv

Facebook.com/BeritaSatuTV
Youtube.com/BeritaSatu
@BeritaSatuTV

Share This Video


Download

  
Report form