Sidang cerai Denada dan Jerry Aurum akhirnya digelar perdana di Pengadilan Agama, Jakarta Selatan, Senin (3/8). Keduanya tampak hadir di sidang cerai mereka, dimana Denada terlihat begitu sedih melihat nasib rumah tangganya yang berujung pada perceraian. Denada pun sulit membendung air matanya di depan rekan media, yang makin menunjukan rasa sedihnya atas kegagalan pernikahannya bersama Jerry Aurum. Seperti apa? Simak, di sini!