Angel Karamoy dan Steven Rumangkang Dikabarkan Pisah Rumah?

KapanlagiCom 2015-09-13

Views 294

Kabar keretakan rumah tangga Angel Karamoy dan Steven Rumangkang rumornya membuat keduanya mengambil langkah untuk pisah rumah. Hal ini memicu reaksi tersendiri dari Kezia Karamoy, dimana adik kandung dari Angel Karamoy ini turut angkat bicara soal kabar pisah rumah sang kakak tercinta. Seperti apa? Simak, di sini kisahnya!

Share This Video


Download

  
Report form