Pernikahan Elly Sugigi dan Ferry sepertinya sudah sering diguncang prahara. Baru-baru ini keduanya dikabarkan sedang mengalami masalah pelik, dimana kabarnya Elly siap melakukan gugatan cerai kepada suaminya. Untuk menghilangkan rasa galaunya akibat permasalahan rumah tangganya, salah satu coordinator penonton bayaran ini pun memilih melakukan wisata kuliner dikawasan Tebet, Jakarta Selatan. Seperti apa aksi Elly Sugigi saat kulineran? Simak, di sini!