Velove Vexia Merasa Kesulitan Jadi Gadis Kampung?

KapanlagiCom 2016-03-17

Views 5

Tampil di film terbarunya, banyak tantangan yang dirasakan artis cantik Velove Vexia. Pasalnya, selain harus rela menghitamkan kulitnya, Velove juga tampil sebagai gadis kampung yang tinggal di luar negeri. Benarkah demikian? Seperti apa pengalaman syuting Velove Vexia di film barunya? Simak, di sini!

Share This Video


Download

  
Report form