Sebanyak 10 Sandera Abu Sayyaf Diserahkan ke Keluarga

BeritaSatu 2016-05-03

Views 14

Pemerintah Indonesia menyerahkan 10 WNI yang menjadi korban penyanderaan Abu Sayyaf kepada masing-masing keluarga. Perwakilan keluarga menyampaikan terimakasih yang tak terhingga kepada Pemerintah dan semua pihak yang terlibat dalam upaya pembebasan.

Share This Video


Download

  
Report form