SBY: Demokrat Berada di Luar Pemerintahan

BeritaSatu 2016-06-11

Views 3

Ketua Umum Partai Demokrat Soesilo Bambang Yudhoyono menegaskan partainya berada di luar Pemerintahan. Hal ini karena melihat dinamika partai politik lainnya yang bermigrasi merapat ke Pemerintah.

Official Website: http://beritasatu.tv

Facebook.com/BeritaSatuTV
Youtube.com/BeritaSatu
@BeritaSatuTV

Share This Video


Download

  
Report form