Jaksa Agung Pastikan Pemeriksaan La Nyalla Tetap di Jakarta

BeritaSatu 2016-06-13

Views 2

Jaksa Agung HM Prasetyo memastikan penyidikan kasus korupsi La Nyalla Matalitti berjalan terus dan tidak terhambat. Penyidikan tetap dilakukan di Jampidsus Jakarta oleh penyidik dari Kejati Jawa Timur.

Share This Video


Download

  
Report form