Ke Malaysia, Golkar Bahas Kerjasama Politik dengan Partai UMNO

BeritaSatu 2016-08-06

Views 6

Ketua Umum DPP Golkar Setya Novanto beserta sejumlah pengurus Golkar bertemu Perdana Menteri Malaysia Najib Razak yang juga Presiden dari partai terbesar di Malaysia, UMNO. Salah satu agenda pertemuan, yaitu, kerjasama antar parpol, kerjasama perlindungan warga negara, kerja sama keamanan wilayah, serta kerja sama bidang ekonomi.

Official Website: http://beritasatu.tv

Facebook.com/BeritaSatuTV
Youtube.com/BeritaSatu
@BeritaSatuTV

Share This Video


Download

  
Report form