Pemerintah Filipina Permudah Pemulangan Jemaah WNI yang Sempat Ditahan

BeritaSatu 2016-09-15

Views 2

Pemerintah Filipina mempermudah pemulangan jamaah haji Indonesia yang diketahui menggunakan paspor Filipina. Meskipun penggunaan paspor Filipina oleh warga negara lain merupakan pelanggaran terhadap hukum Filipina.

Share This Video


Download

  
Report form