DPR Minta Manajemen BPJS Dibenahi

BeritaSatu 2016-11-15

Views 42

Penerapan sistem manajemen Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) yang masih kacau balau mendorong Komisi IX DPR meminta Pemerintah segera memperbaiki tata kelola layanannya bagi masyarakat. DPR berharap BPJS harus mampu mempertahankan minat berobat masyarakat tetap tinggi sekaligus mencegah masyarakat menjadi korban sistem yang amburadul.

Share This Video


Download

  
Report form