Harga Cabai dan Bawang di Padang Merangkak Naik

BeritaSatu 2017-01-06

Views 2

Harga cabai dan bawang di Padang, Sumatera Barat terus naik. Cabai bulat dijual Rp 60 ribu per kilogram dan cabai rawit Rp 70 ribu per kilogramnya. Di Pasar Tanah Kongsi Padang, kenaikan harga terjadi untuk semua jenis cabai dan bawang merah.

Share This Video


Download

  
Report form