Kisruh Freeport, Kedaulatan Negara Vs Arogansi Korporasi

BeritaSatu 2017-02-25

Views 156

Pengamat politik dan hukum menilai, kisruh PT Freeport Indonesia (PTFI) dengan pemerintah Indonesia, merupakan pertarungan kedaulatan negara versus arogansi korporasi, untuk itu pemerintah harus menyiapkan strategi jitu, sebagai langkah antisipasi, bila kasus ini dibawa ke arbitrase internasional.


Official Website: http://beritasatu.tv

Facebook.com/BeritaSatuTV
Youtube.com/BeritaSatu
@BeritaSatuTV

Share This Video


Download

  
Report form