Madura United akan menjalani partai tandang ke markas Arema FC pada 14 Mei mendatang. Menghadapi laga keenam lanjutan kompetisi liga 1 ini, pelatih Gomes De Oliviera makin intens mempersiapkan timnya dan berharap hasil positif dapat mereka kantongi.