Seusai meraih kemenangan 2-0 atas Malaga, Real Madrid langsung rayakan trofi juara ke-33 di plaza Cibeles.