VIVA.co.id – Tim Datasemen Khusus 88 Antiteror menangkap terduga teroris di Karanganyar, Jawa Tengah, pada Senin, 29 Mei 2017 karena diduga terlibat kasus bom molotov di wilayah kota Solo tahun lalu.