Ketua DPR Setya Novanto menegaskan bahwa setiap organisasi kemasyarakatan tak boleh bertentangan dengan ideologi pancasila. Soal sikap DPR Setya Novanto menyerahkan pembahasan perppu pembubaran ormas kepada fraksi di DPR.