Rumah Mantan Kades Ini Diserang 7 Bom Molotov

KompasTV 2017-08-02

Views 3

Rumah mantan kepala Desa Karang Anyar, Kecamatan Klari, Karawang, Jawa Barat, diserang teror bom molotov.



Sejumlah anggota polisi dari Polsek Klari, Karawang, Jawa Barat, langsung melakukan pengecekan dan olah tempat kejadian perkara di rumah May Aminah.



Korban menemukan bom pada Rabu pagi saat akan keluar rumah. Selain meletakkan tujuh buah bom molotov di pintu rumah, pelaku juga memberikan surat ancaman akan meledakkan rumah dan lapangan futsal milik korban. Kasus ini masih ditangani polisi untuk mencari pelaku teror.


Share This Video


Download

  
Report form