Wakil Gubernur DKI Jakarta terpilih Sandiaga Uno membantah Asma Dewi pernah tergabung sebagai tim kampanye. Wakil Gubernur DKI Jakarta terpilih Sandiaga Uno mengaku hingga kini belum menerima briefing dari tim hukumnya.
Namun Sandiaga memastikan tidak ada nama Asma Dewi di tim kampanye pasangan Anies-Sandi. Dalam pilkada Jakarta lalu, Sandi mengaku yang tahu betul siapa yang menjadi anggota tim kampanye.