VIVA – Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta menggelar acara Teawalk di kawasan perkebunan teh di Puncak, Bogor, Jawa Barat yang diikuti oleh 8000 PNS di lingkungan Pemprov DKI Jakarta.