Seorang Ibu Rumah Tangga Tewas Terseret Arus Kali Ciherang

VIVA.co.id 2017-10-24

Views 1.5K

VIVA.co.id – Seorang ibu rumah tangga di kabupaten Bekasi, Jawa Barat tewas terbawa arus Kali Ciherang. Derasnya air sungai membuat tak ada warga yang berani memberikan pertolongan. Korban ditemukan 300 meter dari lokasi kejadian dalam keadaan tidak bernyawa.


Share This Video


Download

  
Report form