Ribuan Rumah Terendam, Pandeglang Tanggap Darurat Banjir

VIVA.co.id 2017-10-25

Views 6

VIVA.co.id – Pemerintah kabupaten Pandeglang, Banten menetapkan tanggap darurat bencana banjir pasca banjir yang melanda delapan kecamatan di wilayah tersebut. Ribuan rumah yang berada di delapan kecamatan masih terendam banjir hingga melumpuhkan aktivitas warga.


Share This Video


Download

  
Report form