Ibu dan Janin Tewas Diduga Telat Mendapat Pelayanan dari RS

KompasTV 2017-10-30

Views 65

Diduga korban terlambat mendapat pelayanan dari pihak rumah sakit.



Kesedihan mendalam dirasakan keluarga setelah anggota keluarga mereka meninggal dunia di Rumah Sakit Monompia Kotamobagu Sulawesi Utara sebelum dilakukan operasi kandungan oleh tim medis rumah sakit setempat.



Sebelumnya korban yang juga pasien BPJS terpaksa harus dirujuk dari Puskesmas Mopuya ke Rumah Sakit Pobundayan Kotamobagu untuk menjalani operasi kandungan.


Share This Video


Download

  
Report form