VIVA – Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan menghentikan izin usaha hotel dan griya pijat Alexis. Penghentian izin usaha sudah dikeluarkan sejak tanggal 27 Oktober lalu.