Pelaku Teror Bom Surabaya Inginkan Dolly Dibuka Kembali

VIVA.co.id 2018-01-19

Views 2

VIVA.co.id – Rumah dinas Walikota Surabaya mendapatkan ancaman teror bom dari seseorang yang tidak dikenal melalui telepon. Pelaku teror bom tersebut menginginkan lokalisasi Dolly dibuka kembali dalam waktu tiga hari kedepan.


Share This Video


Download

  
Report form