Tim Atletik Indonesia Raih 2 Emas

KompasTV 2018-02-15

Views 23

Tim atletik Indonesia menambah perolehan medali pada hari terakhir ajang Test Event Asian Games 2018. Indonesia meraih 2 emas, 1 perak, dan 2 perunggu. Dua medali emas masing-masing disumbangkan tim lari estafet 4x100 meter putra dan putri.


Share This Video


Download

  
Report form