Curah Hujan Tinggi, Jalan Raya Porong Banjir

KompasTV 2018-02-16

Views 44

Tingginya curah hujan membuat Jalan Raya Porong, kembali tergenang banjir. Ketinggian air diperparah dengan meluapnya Sungai Ketapang di Kabupaten Sidoarjo, Dekat tanggul penahan lumpur panas lapindo. Jalan Raya Porong yang menghubungkan Surabaya, Malang dan Banyuwangi, khususnya di sepanjang Desa Ketapang Tanggulangin hingga Kelurahan Siring, Porong, Sidoarjo, sejak Jumat (16/2) dini hari tadi tergenang banjir. Ketinggian genangan air, mencapai 70 cm.


Share This Video


Download

  
Report form