VIVA.co.id – Polisi kian gencar menggelar razia sterilisasi jalur Transjakarta di beberapa titik jalan di Jakarta. Ternyata masih banyak pengendara yang menerobos masuk dan berupaya kabur saat akan ditilang.