Rekonstruksi Anak dan Pacar Bunuh Ayah Berlangsung Ricuh

VIVA.co.id 2018-07-23

Views 1.1K

VIVA.co.id – Rekonstruksi pembunuhan yang dilakukan anak gadis dan pacarnya terhadap ayah kandung digelar Polres Gorontalo. Proses reka ulang adegan berlangsung ricuh, keluarga adik korban yang tidak terima berusaha menyerang tersangka yang tak lain keponakannya sendiri.


Share This Video


Download

  
Report form