Rupiah Melemah, Beban Industri Bertambah

KompasTV 2018-07-24

Views 727

Industri tak bisa menampik dampak pelemahan nilai tukar rupiah terhadap dollar Amerika Serikat. Industri farmasi masih bertahan, mencegah kenaikan harga jual, dengan mengotak-atik strategi produksi dan pemasaran.  Sementara bagi sebagian pabrikan otomotif, membengkaknya biaya komponen impor, membuat kenaikan harga jual tak terelakan.


Share This Video


Download

  
Report form