VIVA.co.id – Puluhan pedagang Deli Plaza di Jalan Sutomo, Medan, Sumatra Utara terlibat aksi dorong dengan polisi. Para pedagang menolak untuk mengosongkan kios-kios dagangan mereka.